Akses dengan Indeks

Oleh Pierre_Mercado 33 0 pada Sabtu, 21 Agu 2021, 11:12:46


Kembali ke forum umum


Petunjuk Diskusi
Silahkan masuk untuk berdiskusi



huruf_ke_4=

huruf_ke_9=

jawabnya apa kak saya bingung
0 jempol


bramanto
300
1157
· 3 tahun, 3 bulan yang lalu · 0 jempol

Halo coder @Pierre_Mercado, pada unit ini kamu diminta untuk mengakses sebuah string dengan index.

+---+---+---+---+---+---+---+---+---+---+---+---+
| C | O | D | E | S | A | Y | A | . | C | O | M |
+---+---+---+---+---+---+---+---+---+---+---+---+
  0   1   2   3   4   5   6   7   8   9  10  11


Sebagai contoh, ketika kamu ingin mengakses huruf ke 1 atau huruf pertama (yaitu huruf C), maka kamu menuliskan kodenya seperti ini:

website = "codesaya.com"

huruf_ke_1 = website[0]

nah, pada unit soalnya kamu diminta untuk menuliskan akses index untuk huruf ke-4 dan ke-9.

huruf_ke_4 = ?

huruf_ke_9 = ?

Clue-nya kamu cukup melihat urutan index pada string diatas.. semagat! silahkan dicoba yaa..