bagaimana ini?

Oleh saldisalasing 37 1 pada Minggu, 23 Okt. 2016, 19:53:41


Kembali ke forum soal ini

#python #pengenalan-python #praktek-tagihan-kredit


Petunjuk Diskusi
Silahkan masuk untuk berdiskusi



1 harga_laptop = 7000000
2 uang_muka = 1000000

4 sisa_cicilan = harga_laptop - uang_muka

6 saku_bunga = 20
7 jumlah_bunga = sisa_cicilan * saku_bunga / 100

pesan errornya variabel saku_bunga belum dibuat padahal saya sudah buat mohon bantuannya..
1 jempol


bramanto
300
1157
· 8 tahun, 1 bulan yang lalu · 0 jempol

Halo coder @saldisalasing. Pada instruksi soal, coder diminta untuk membuat variabel suku_bunga, bukan saku_bunga ^_^. Perhatikan kembali penulisan variabelnya. Sesuaikan juga dengan instruksi soal yang tersedia.

Semanga!.. Happy Coding!