Latihan dengan substring

Oleh Sal 70 3 pada Jumat, 8 Sep. 2017, 18:42:54


Kembali ke forum soal ini

#javascript #pengenalan-javascript #kalimat-dan-angka


Petunjuk Diskusi
Silahkan masuk untuk berdiskusi



console.log "Januari".substring(0, 3)
console.log "Denpasar itu menyenangkan!".substring(9, 12)
console.log " Bubur ayam".substring(6, 10)

kalau di buat begitu ouputnya malah aya, terus dibuat (6,11) outputnya ayam tapi di petunjuknya malah disuruh (6,10)

itu gimana ya temen2? salahnya apa ya?
0 jempol


Sal
70
3
penanya
· 7 tahun, 2 bulan yang lalu · 1 jempol

maaf2 sudah bisa, ternyata kesalahan spasi juga berpengaruh, tadi buburnya ada spasinya

lain kali lebih teliti deh