Latihan Lagi Dengan Kondisi

Oleh MuhammadAmin 28 0 pada Minggu, 7 Agu 2016, 12:55:15


Kembali ke forum soal ini

#javascript #pengenalan-javascript #membuat-komputer-berpikir


Petunjuk Diskusi
Silahkan masuk untuk berdiskusi



Tulis code yang memiliki if dan else. Di dalam kondisi if, buat kondisnya bernilai true (dengan perbandingan misalnya). Ketika kondisinya benar, tulis dengan console.log "saya benar". ketika salah, tulis dengan console.log "saya salah".

Code if dan else nya harus ada, jika tidak ada akan dianggap salah.

ini gimana yaa?
0 jempol


ludfyrahman
234
6
· 8 tahun, 3 bulan yang lalu · 1 jempol

jika kondisi if atau else tidak ada maka program akan dianggap salah

bramanto
300
1157
· 8 tahun, 3 bulan yang lalu · 0 jempol

Hai coder @MuhammadAmin, tepat sekali yang di katakan coder @ludfyrahman. Agar sintaks codeNya berjalan dengan benar, perhatikan penggunaan if dan else pada sintaks code yang coder buat. Perhatikan petunjuk pada unit tersebut. Sebagai contoh sederhanaNya seperti ini : 

if ("CodeSaya".length > 1) { 
  console.log("Kondisi Benar");
} else {  
  console.log("Kondisi Salah");
}

Revand
30
1
· 8 tahun, 3 bulan yang lalu · 0 jempol

Gimana cara input Kurung kurawalnya ya??