Memanggil Fungsi

Oleh syukronmadani 50 0 pada Jumat, 12 Agu 2016, 03:38:47


Kembali ke forum soal ini

#python #fungsi-dan-modul #fungsi


Petunjuk Diskusi
Silahkan masuk untuk berdiskusi



Instruksi:

    Kita sekarang punya dua buah fungsi yaitu: merayu() dan pelajar().
    Di baris ke 10, panggil fungsi merayu() dan masukkan "CodeSaya" sebagai parameternya.
    Di baris ke 13, panggil fungsi pelajar() tidak perlu masukkan parameter apapun karena memang telah di-def-inisikan tidak ada parameternya.


def merayu(nama):
  """ Gunanya untuk merayu """
  print "Aku suka " + str(nama)

def pelajar():
  """ Menjelaskan hobi pelajar """
  print "Aku rajin belajar!"

# panggil merayu di sini
merayu("CodeSaya"):
  print "Codesaya" + str(nama)
# panggil pelajar di sini
pelajar()

Silahkan coba sekali lagi.
Tampaknya ada error di code anda.
Perhatikan output di bawah untuk mengetahui errornya.
Jika sudah 'mentok' coba tanyakan di forum diskusi.
SyntaxError: invalid syntax (<string>, line 11)
0 jempol


syukronmadani
50
0
penanya
· 8 tahun, 3 bulan yang lalu · 0 jempol

sudah selesai terimakasih~

ikhwan17
245
1
· 8 tahun, 2 bulan yang lalu · 1 jempol

coba ini

def merayu(nama):
  """ Gunanya untuk merayu """
  print "Aku suka " + str(nama)

def pelajar():
  """ Menjelaskan hobi pelajar """
  print "Aku rajin belajar!"

# panggil merayu di sini
print merayu("CodeSaya")

# panggil pelajar di sini
print pelajar()

ahmadfajarabror_
108
12
· 8 tahun, 2 bulan yang lalu · 0 jempol

Kalau kayak game COC, CLASH ROYALE, PES, WE, FIFA itu bikinnya pakek software apa ya? 

ADETYAAD
274
24
· 8 tahun, 1 bulan yang lalu · 0 jempol

def merayu(nama):
  """ Gunanya untuk merayu """
  print "Aku rajin belajar!" + str(nama)

def pelajar():
  """ Menjelaskan hobi pelajar """
  print "Aku suka Codesaya"
 
  print "Aku rajin belajar!"

  # panggil merayu di sini


# panggil pelajar di sini
pelajar()