memodifikasi elemen dari array

Oleh b0k1r 36 0 pada Rabu, 8 Maret 2017, 17:05:12


Kembali ke forum soal ini

#php #array-loop-di-php #dasar-array


Petunjuk Diskusi
Silahkan masuk untuk berdiskusi



Mohon tanya teman-teman,
ini kenapa gak bisa yah masih errror?
$bahasa = array('PHP', 'JavaScript', 'Python', 'C', 'Java');

// Mencetak elemen 1 dan 3
echo "Sebelum: Elemen 1: $bahasa[0]. Elemen 3: $bahasa[2]. \n";

// ubah elemen ke 1
echo "$bahasa[1] = "VB";

// ubah elemen ke 3
echo "$bahasa[3] = "Foxpro";


// Lagi, mencetak elemen 1 dan 3
echo "Sesudah: Elemen 1: $bahasa[0]. Elemen 3: $bahasa[2].";
0 jempol


LulzSecID45
86
1
· 7 tahun, 8 bulan yang lalu · 0 jempol

cara nya seperti ini 

// ubah lemen ke 1
  echo $bahasa[0] = "VB";

// ubah elemen ke 3
  echo $bahasa[3] = "Foxpro";

itu tanda petik dua nya yang salah 

semoga membatu ^^

leo_pradikto
100
1
· 7 tahun, 6 bulan yang lalu · 1 jempol

cara nya seperti ini 

// ubah lemen ke 1
  echo $bahasa[0] = "VB";

// ubah elemen ke 3
  echo $bahasa[2] = "Foxpro";

itu tanda petik dua nya yang salah 

semoga membatu ^^

faqihraihan
300
153
· 7 tahun, 6 bulan yang lalu · 1 jempol

Hi... @b0k1r
Ingat,, perhitungan elemen pada array dimulai dari 0,, Jadi jika anda di instruksikan untuk mengubah elemen ke 1,, anda cukup menuliskan :

echo "$nama_variabel[0] = nilai_yang_anda inginkan;

jika yang mau diubah elemen ke 2,, cukup menuliskan :

echo "$nama_variabel[1] = nilai_yang_anda inginkan;

Dan begitu seterusnya ^_^

Happy Coding ^_^

MSR
55
0
· 7 tahun, 6 bulan yang lalu · 0 jempol

Bang, mau Tanya ini kenapa ya ko masih error ? di outputnya keluar tapi ada pesan errornya & belum sukses

$bahasa = array('PHP', 'JavaScript', 'Python', 'C', 'Java');

// Mencetak elemen 1 dan 3
echo "Sebelum: Elemen 1: $bahasa[0]. Elemen 3: $bahasa[2]. \n";

// ubah elemen ke 1
  echo $bahasa[3] = 'PHP';

// ubah elemen ke 3
  echo $bahasa[1] = 'Python';


// Lagi, mencetak elemen 1 dan 3
echo "Sesudah: Elemen 1: $bahasa[0]. Elemen 3: $bahasa[2].";

faqihraihan
300
153
· 7 tahun, 6 bulan yang lalu · 0 jempol

@MSR
1. Pada kata "echo $bahasa[3] = 'PHP';"..  Hapus kata 'echo' trus angkanya ganti (Ingat, perhitungan index dimulai dari 0, jadi jika yang ingin diubah adalah elemen ke 1, maka index-nya adalah 0, karena perhitungannya dari 0) dan kata 'PHP'-nya juga diubah menjadi Phyton

2. Pada kata "echo $bahasa[1] = 'Python';",, hapus kata echo,, ubah nilai indexnya (ingat, perhitungannya dari 0),, dan kata 'Phyton'-nya diubah menjadi 'PHP'

Semoga Berhasil ^_^