Mengubah Nilai Variabel

Oleh agus190872 4 0 pada Selasa, 23 Okt. 2018, 12:15:33


Kembali ke forum soal ini

#python #pengenalan-python #syntax-dari-python


Petunjuk Diskusi
Silahkan masuk untuk berdiskusi



bagaimana cara penulisannya untuk intruksi seperti ini :  Instruksi:

Ubah nilai dari angka_saya dari 1945 menjadi 1
0 jempol


smily
91
0
· 6 tahun, 2 bulan yang lalu · 0 jempol

 angka_saya telah kita beri nilai 1945

angka_saya = 1945

# setelah didefinisikan dan diberi nilai
# kita bisa mengubah nilainya

angka_saya = 1

# Untuk melihat kalau kita telah mengubahnya,
# kita akan mencetaknya dengan print
# print akan dijelaskan di pelajaran berikutnya

print angka_saya