Penjelasan Unit Penutupan Untuk While

Oleh Aleganteng 96 0 pada Kamis, 26 Maret 2020, 17:26:54


Kembali ke forum soal ini

#python #loop-atau-pengulangan #while-loops


Petunjuk Diskusi
Silahkan masuk untuk berdiskusi



ada yg bisa jelasin ga kawan2, udah berusaha untuk mengerti tapi belom sampe juga ini ke otak saya, hehe
ini unit terakhir bab While
from random import randint

hitung_kepala = 0
hitung_total = 0

while True:
  
  # angka integer acak: 0 atau 1
  putar  = randint(0,1)
  
  if putar:
    hitung_kepala  = hitung_kepala + 1
    print str(hitung_total) + " kepala " + str(hitung_kepala)
  else:
    hitung_kepala = 0
    print str(hitung_total) + " buntut"
    
  hitung_total = hitung_total + 1

  if not (hitung_kepala < 3 and hitung_total < 100):
    break

print "Muncul kepala " + str(hitung_kepala) + " kali berturut-turut."
0 jempol


Belum ada tanggapan