strings menggunakan operator merangkai

Oleh widodod 110 4 pada Kamis, 30 April 2015, 13:19:05


Kembali ke forum soal ini

#php #selamat-datang-ke-php #syntax-php


Petunjuk Diskusi
Silahkan masuk untuk berdiskusi



saya masih belum faham tujuan dari operator merangkai (.) dalam penulisan strings.
mohon bantuannya ya...
1 jempol


silverknightone
238
30
· 9 tahun, 6 bulan yang lalu · 6 jempol

maksudnya itu operator ( . ) bisa dipakai untuk mengabungkan 2 string.

Contoh : ada string "makan" dan "nasi".

Kedua string tersebut bisa digabungkan dengan operator ( . ) menjadi :
"makan" . "nasi"
maka akan menghasilkan "makannasi"

silverknightone
238
30
· 9 tahun, 6 bulan yang lalu · 1 jempol

jika membantu, tolong kasi jempol ya. :D

anefirman
208
96
· 9 tahun, 6 bulan yang lalu · 3 jempol

hai @widodod

guna dari (.) adalah memisahkan antara string dan variabel

contoh :

echo $sql['judul_buku']." < itu judul";

widodod
110
4
penanya
· 9 tahun, 6 bulan yang lalu · 1 jempol

thank you so much for your help guys.....thank you soooo much...

anefirman
208
96
· 9 tahun, 6 bulan yang lalu · 0 jempol

senang membantu :)

silverknightone
238
30
· 9 tahun, 6 bulan yang lalu · 0 jempol

senang membantu Mr. Widodo :D

weliyanto
12
0
· 9 tahun, 3 bulan yang lalu · 0 jempol

gan kenapa harus pake string kalo bisa ditulis langsung, misal 
"makan" . "nasi"
maka akan menghasilkan "makannasi"
kenapa tidak ditulis langsung dengan 
echo "makannasi";
bukankah hasilnya sama saja?

ganis
198
841
· 9 tahun, 3 bulan yang lalu · 0 jempol

hi @weliyanto,, betul sekali bisa ditulis langsung.. ^^ tetapi di sini kita sedang belajar bagaimana menggunakan "." dalam menggabungkan string. karena bisa saja untuk berikutnya anda akan menggabungkan string dalam bentuk variabel. Dan tentunya anda harus tau caranya ^^

appzone
66
11
· 9 tahun, 3 bulan yang lalu · 1 jempol

operator . bukan cuma untuk merangkai string, tapi biasa kegunaanya bisa untuk merangkai variable dan mempermudah pembacaan dari code itu sendiri