syntax dari while

Oleh zaka_noor 157 7 pada Selasa, 23 Juni 2015, 10:31:18


Kembali ke forum soal ini

#php #array-loop-di-php #loop-while-dan-do-while


Petunjuk Diskusi
Silahkan masuk untuk berdiskusi



$kondisi = true;

while ($kondisi) {

 echo "Loop sedang jalan";

$kondisi = false;
echo  '\n";
}
echo "loop pun berhenti

Pertanyaannya :
1. Bisakah $kondisi dibaris pertama diganti dengan $dadu, $koin, dan lainnya ??

2. Saya bingung apa maksud dari (true;) yang ada di baris pertama dan (false;) dibaris ke empat.

3. Bisakah (true;) digantikan dengan angka atau kata ??

Mungkin itu saja pertanyaan dari saya. Mohon dibantu 
1 jempol


ganis
198
841
· 9 tahun, 4 bulan yang lalu · 0 jempol

1. Bisa

2. True di baris pertama agar code di dalam while berjalan. False di baris ke 4 agar while berjalan sekali saja.

3. Bisa, true itu angkanya 1, false itu angkanya 0. Kalau mau string bisa seperti

$kondisi = "jalan";
while ($kondisi == "jalan")
$kondisi = "gak jalan";

Bagaimana? Mengertikah? ^^

zaka_noor
157
7
penanya
· 9 tahun, 4 bulan yang lalu · 0 jempol

saya mulai mengerti. thanks master atas penjelasannya (y)