Untuk mempelajarinya, anda harus melakukannya

Oleh aded 194 3 pada Rabu, 22 Juni 2016, 14:07:25


Kembali ke forum soal ini

#javascript #loop-while-di-javascript #lagi-dengan-while


Petunjuk Diskusi
Silahkan masuk untuk berdiskusi



var belajar = function(){
  var i =0;
 do {
	console.log("Saya akan giat belajar!") 
}while (belajar);
};

belajar();

mohon pencerhannya master

Code anda error dengan pesan:
"InternalError: allocation size overflow"
0 jempol


ganis
198
841
· 8 tahun, 7 bulan yang lalu · 3 jempol

hi @aded, jangan gunakan while (belajar) karena nilainya akan selalu true dan code akan berjalan terus menerus. Gunakan while (false)

ach_samuel
248
2
· 8 tahun, 4 bulan yang lalu · 1 jempol

ada yang bisa bantu jelaskan tentang while dan do?
ane masih bingung while, eh udh masuk ke do aja yg begiini:

var belajar = function(){
  var i = 0;
do {
    console.log("belajar")
    
    while(false);
  }
};

belajar();



kira-kira salah dimana y?

Code anda error dengan pesan:
"SyntaxError: missing while after do-loop body"

sinici1917
125
1
· 8 tahun, 4 bulan yang lalu · 0 jempol

coba seperti ini saya berhasil:

var belajar = function(){
  var i = false;
  do {
    console.log("saya baru belajar");
  }
  while(i);
  
};

belajar();

sinici1917
125
1
· 8 tahun, 4 bulan yang lalu · 0 jempol

@ach_samuel
coba baris while(false) diganti dengan while(i).
menurut saya yang ada di dalam kurung() harusnya disamain dengan variabel di atas( di code kamu tertulis " var i = 0;") jadi harus di ubah dari "while(false)" ke "while(i)". dan itu kurung kurawal harusnya di atas "while" bukan di bawahnya.
jadinya kaya gini :
var belajar = function(){
  var i = 0;
do {
    console.log("belajar")
} 
    while(i);
};

belajar();

itu menurut saya ..CMIIW :)