Sampai dengan penutupan Sub Bab. PENUTUPAN UNTUK WHILE. Serasa pecah kepala saya.... Kalo dibilang paham tentang LOOP s/d Penutupan While... saya bilang tidak begitu paham... Apalagi yg Penutupan While itu... hmm.... sebuah coding yg tetap/sama, tp diklik beberapa kali hasilnya selalu berubah-ubah... Penjelasannya gmn ya coding tsb kog bs Out Put-nya berbeda-beda... Ini adl codingnya : rom random import randint hitung_kepala = 0 hitung_total = 0 while True: # angka integer acak: 0 atau 1 putar = randint(0,1) if putar: hitung_kepala = hitung_kepala + 1 print str(hitung_total) + " kepala " + str(hitung_kepala) else: hitung_kepala = 0 print str(hitung_total) + " buntut"
0 jempol
Lembayung
87
3
penanya
·
6 tahun, 10 bulan yang lalu
·
0 jempol
kata pertama coding di atas kurang huruf " f " . Bukan "rom" tetapi "from"
bramanto
300
1157
·
6 tahun, 10 bulan yang lalu
·
0 jempol
Halo coder @Lembayung. Sintaks code yang coba dituliskan sudah benar, namun jika dijalankan akan terus melakukan perulangan tanpa henti. Untuk mengentikan perulangan tersebut, coder dapat menambahkan sintaks code ini : # Tulis menjorok kedalam if not (hitung_kepala < 3 and hitung_total < 100): break # Dibaris terakhir cetak hasilnya seperti ini print "Muncul kepala " + str(hitung_kepala) + " kali berturut-turut."