Mencetak String dengan For
Sebelumnya kita pernah menyinggung bahwa string sebenarnya mirip sekali dengan list. Benar, bahkan kita bisa menggunakan for untuk mencetak setiap karakter satu per satu di sebuah string selayaknya sebuah list. Seperti ini:
kata = "Hebat"
for k in kata:
print k
yang akan mencetak:
H
e
b
a
t
Instruksi:
Petunjuk
Cetak satu persatu karakter yang ada di kalimat dengan menggunakan for seperti contoh di atas.
Petunjuk
# teks dibawah diambil dari https://id.wikipedia.org/wiki/Python_(bahasa_pemrograman)
kalimat = "Python adalah bahasa pemrograman yang berfokus pada keterbacaan kode."
for
Code Output