Daftar jawaban dari bramanto

Kembali ke profil bramanto


  • Halo coder @Michaeladiitya, pertanyaan yang bagus sekali!, Ketika menuliskan seperti ini : print range(5) hasilnya akan seperti ini : [0, 1, 2, 3, 4] Penjelasannya : fungsi range sebenarnya memiliki 3 parameter range(start,... - 9 Juni 2017, 13:10:31
  • Tambahan, sebagai referensi lengkapnya bisa dilihat disini : https://docs.python.org/2/library/functions.html#range - 9 Juni 2017, 13:11:01
  • Halo coder @sufyan, untuk nama pembuat biarkan saja defaultnya. Memang alay, tapi valid karena telah mengikuti kaidah² dalam pembuatan variabel di python. P3MBU4T = "Guido van Rossum" # nama variabel yang 'alay', tapi apakah valid? - 9 Juni 2017, 13:12:53
  • Halo coder @noobie, sintaks yang coder tuliskan sudah benar. Nilai yang telah dibuat atau dideklarasikan sebelumnya akan tergantikan dengan nilai baru. Bila kita mendeklarasikan variabel ulang dengan nama variabel yang sama. Sebagai c... - 9 Juni 2017, 13:16:33
  • Halo coder @Ikhsanmuhammad. fungsi floor dalam modul math digunakan untuk melakukan pembulatan nilai ke bawah sedangkan ceil sebaliknya, yaitu melakukan pembulatan nilai ke atas. 3.14 --> floor --> 3.0 3.14 --> ceil--> 4.0 - 9 Juni 2017, 13:17:50
  • Halo coder @Michaeladiitya, yaa kurang lebih seperti itu.. tetap semangat ^_^ Happy Coding! - 11 Juni 2017, 22:14:06
  • Halo coder @pupu, kalau boleh tau sedang berada di unit apa bisa disertakan link url-nya. Code output akan muncul bila coder mencetak suatu variabel yang telah atau sedang dieksekusi. Misalnya dengan menggunakan print. ^_^ - 11 Juni 2017, 22:15:55
  • Halo coder @Prajamukti, bisa dituliskan juga sintaks code yang terdapat pada file tersebut. Agar teman² coder yang lain dapat membantu.. Hipotesis sementara, ada kesalahan penulisan tanda kurung yang kurang tepat pada sintaks code yan... - 11 Juni 2017, 22:18:41
  • Halo coder @AmarBeqy, sesuai dengan instruksi yang diminta coder diminta untuk membuat if dan else dengan beberapat ketentuan. Sebagai langkah awal coder dapat menuliskan bentuk umum dari if dan else seperti ini : if (kondisi) { ... - 11 Juni 2017, 22:23:25
  • Halo coder @Erisetiawan32156 untuk membuat tipe variabel boolean caranya cukup mudah. Seperti yang telah dibahas pada unit sebelumnya, variabel boolean memiliki nilai True atau False. Dimana nilai True berarti benar (jika diasumsi... - 19 Juni 2017, 06:18:58
  • Halo coder @djodjo.. sebagai pemula.. coder dapat melihat tulisan artikel ini : https://codesaya.com/a/apa-yang-harus-saya-pelajari-jxavxbrhfs/ semoga bisa menjadi referensi coder untuk belajar di CodeSaya ^_^ - 21 Juni 2017, 21:49:36
  • Halo coder @ballo, sintaks code yang coder tuliskan tidak akan mencetak apapun. Karena coder kurang tepat memberikan kondisinya pada baris ini : while angka1 > 10: program tidak akan meng-eksekusi perintah di dalam blok program w... - 21 Juni 2017, 21:53:15
  • Halo coder @faisalfb. Pada unit ini, coder cukup melihat status dengan mengetikkan git status.. (kemudian tekan enter). - 21 Juni 2017, 21:54:22
  • Halo coder @AkbarRizky16, sintaks code yang dituliskan sudah benar. Namun tidak sesuai instruksi, Perhatikan instruksi yang diminta (Bisa dilihat di instruksi nomor 1) seharusnya dituliskan seperti ini : Saya suka coding! sila... - 21 Juni 2017, 21:58:00
  • Halo coder @Morin. Untuk unit ini coder diminta membuat function yang akan menerima sebuah parameter, mengkalikannya dengan 5, dan mencetak hasilnya di console Jadi di dalam fungsinya coder cukup membuat seperti ini : hasil = nila... - 21 Juni 2017, 22:02:25
  • Halo coder @Confused, bisa dituliskan error dan kode yang coba dijalankan? agar teman-teman coder yang lain dapat membantu.. ^_^ - 21 Juni 2017, 22:04:19
  • Halo coder @fnf, pada akhir blok statement " } " for ataupun if tidak diakhiri dengan titik koma.. Silahkan dihilangkan, lalu coba kembali jalankan.. Semangat! Happy Coding! ^.^ - 14 Juli 2017, 08:27:36
  • Halo coder @fajriekkaputra, maksudnya berarti kita membuat sebuah variabel bernama "boolean_saya" dengan tipe data boolean yang memiliki nilai True (sering disebut dengan kondisi benar). Untuk tipe data boolean hanya memiliki dua nil... - 14 Juli 2017, 08:31:35
  • Halo coder @Ikay, untuk mencetak dan menggabungkannya ke dalam string.. silahkan convert variabel bulan dan hari dengan fungsi str .. str() - 15 Agu 2017, 13:24:22
  • Halo coder @afriliadvii, untuk penulisan kondisi if pada python. Sangat disarankan untuk menulisnya menjorok ke dalam. misalnya : if nilai > 100: return nilai dan untuk perbandingan dengan and, dapat menggunakan simbol "&"... - 15 Agu 2017, 13:29:03